Hari ini , Kamis, 9 Maret 2023. staf seksi pemerintahan Luh Rupini S.Sos bersama staf seksi pembangunan I Made Mei Wijaya melaksanakan pendampingan Tim monitoring dan evaluasi dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Buleleng terkait Administrasi Pemerintahan Desa tahun 2023. Persiapan ini dilaksanakan guna dalam rangka mengikuti lomba evaluasi perkembangan desa yang mana Desa Jagaraga ditunjuk sebagai wakil kecamatan sawan.